Pandemi COVID 19 membuat aktivitas di banyak sektor terganggu, salah satunya di sektor penerbangan. Akibat lockdown dan pembatasan penerbangan, maskapai penerbangan tidak mengoperasikan seluruh pesawatnya. Dengan demikian, sektor penerbangan pun semakin terpuruk dan memutuskan untuk mem PHK para karyawannya. Termasuk yang dialami mantan pramugari Nur Shareen Mohd. Zaini. Ia mengalami PHK dari maskapai penerbangannya pada…